Sistem Remote Control Robot Berbasis Arduino Dan PS2 Bluetooth
Abstract
Technology has a significant role in facilitating human life, especially in the control aspect that allows the operation of devices or systems more efficiently. The purpose of this study is to investigate the performance of PS2 technology as the main control device in a robot remote control system. The system developed utilizes PS2 Bluetooth technology to control the robot, with Arduino Uno as its main microcontroller. To assist in the design of the management of this system, the prototyping method is used. In this study, a miniature car that can be controlled with a PS2 remote control was successfully designed. Based on the communication distance test, it shows that the system can function optimally up to a maximum distance of 20.5 meters.
Keywords: Arduino; PS2 Bluetooth; Design; Remote control.
Abstrak
Teknologi memiliki peran yang signifikan dalam memudahkan kehidupan manusia, terutama dalam aspek kontrol yang memungkinkan pengoperasian perangkat atau sistem dengan lebih efisien. Tujuan dari penelitian ini menyelidiki performa teknologi PS2 sebagai perangkat pengendali utama dalam sistem remote control robot. Sistem yang dikembangkan memanfaatkan teknologi PS2 Bluetooth untuk mengendalikan robot, dengan Arduino Uno sebagai mikrokontroler utamanya. Untuk membantu dalam perancangan pengelolaan sistem ini digunakan metode prototyping. Dalam penelitian ini berhasil merancang sebuah mobil miniatur yang dapat dikendalikan dengan remot control PS2. Berdasarkan Pengujian jarak komunikasi menunjukkan bahwa sistem dapat berfungsi secara optimal hingga jarak maksimum 20,5 meter.
Kata kunci: Arduino; PS2 Bluetooth; Perancangan; Remot kontrol.
References
B. W. Permana, S. R. Andani, I. P. Sari, D. Hartama, dan J. Jalaluddin, “Rancang Bangun Robot Pemotong Rumput Berbasis Arduino Menggunakan Smartphone Android,” BEES Bull. Electr. Electron. Eng., vol. 2, no. 1, hal. 14–20, 2021, doi: 10.47065/bees.v2i1.713.
M. H. Ali, A. Latubessy, dan R. M. Maharani, “Pengujian Kinerja Robot Kendali Pemadam Api Beroda Dengan Pemantauan Bluetooth Android,” J. Dialekt. Inform., vol. 1, no. 2, hal. 27–31, 2021, doi: 10.24176/detika.v1i2.5809.
A. Fakhrana, “Pembuatan Prototype Robot Kapal Pemungut Sampah menggunakan Mikrokontroler Arduino Ano dengan Aplikasi Pengendali Berbasis Android,” J. Ilm. Teknol. dan Rekayasa, vol. 21, no. 3, hal. 185–195, 2016.
A. Yusika, A. Rofiq, dan A. T. Ramadhani, “Perancangan Mobil Remote Control Mengunakan Arduino Uno,” Sebatik, vol. 23, no. 2, hal. 541–546, 2019, doi: 10.46984/sebatik.v23i2.828.
I. Fitriyanto, F. Amri, I. Fatwasauri, T. Haryanti, dan J. Maknunah, “Kontrol Api Pembakaran Untuk Balon Udara Menggunakan Stick PS2,” Sutet, vol. 13, no. 2, hal. 113–119, 2024, doi: 10.33322/sutet.v13i2.2241.
S. Hartanto, “Tegangan Motor DC Terhadap Berat Barang Pada Ban Berjalan,” Tegangan Mot. DC Terhadap Berat Barang Pada Barang Berjalan," J. Elektro., Vol. 10, No. 2 , Juli 2022.
A. Widiyanto dan A. Peralatan, “Rancang Bangun Mobil Remote Control Android dengan Arduino Prototype of Android RC Car by Arduino,” Citec Journal, Vol. 3, No. 1, November 2015 – Januari 2016 ISSN: 2354-5771.
E. Setyawan, U. Chotijah, dan H. D. Bhakti, “Implementasi Pemadam Kebakaran Otomatis Pada Ruangan Menggunakan Pendeteksi Asap Suhu Ruangan Dan Sensor Api Berbasis Esp32 Dengan Metode Fuzzy Sugeno Dan Internet of Things (Iot),” Indexia, vol. 3, no. 1, hal. 1, 2021, doi: 10.30587/indexia.v3i1.2850.
U. Mahanin Tyas, A. Apri Buckhari, P. Studi Pendidikan Teknologi Informasi, dan P. Studi Pendidikan Teknologi dan Kejuruan, “Implementasi Aplikasi Arduino Ide Pada Mata Kuliah Sistem Digital,” Tek. J. Pendidik. Teknol. Inf., vol. 1, no. 1, hal. 1–9, 2023.
Nurul Syafika, Yasdinul Huda, Muhammad Anwar, Dedy Irfan, " Rancang Bangun Sistem Kendali Robot Menggunakan Joystick NRF24L01 Berbasis Arduino," VoteTEKNIKA Vol. 11, No. 4, Desember 2024, P- ISSN: 2302-3295, E-ISSN : 2716-3989.
,[11] L. Suhery dan Y. Marlisa, “Rancang Bangun Sistem Penghitung Pengunjung Menggunakan Arduino Uno dan Sensor Ultrasonic,” J. Pus. Akses Kaji. Teknol. Artif. Intell., vol. 2, no. 2, hal. 64–68, 2022.
H. T. Saputra dan A. Muhaimin, “Robot Pemindah Benda Dengan Kendali Joystick Ps2 Wireless Berbasis Wemos”, J. ILMU KOMPUTER., Vol. 11, No. 02, 2022, https://doi.org/10.33060/JIK/2021/Vol11.Iss2.280.
A. Tahir, Burhanuddin, dan S. Sirama, “Rancang Bangun Mesin Pengering Lantai Basah Berbasis Remote Control,” J. Mesin Nusant., vol. 5, no. 2, hal. 213–226, Jan 2023, doi: 10.29407/jmn.v5i2.17861.
I. Wati, S. Achmed, dan T. Y. Agung, “Perancangan Mobil Remot Kontrol Arduino dengan Bluetooth Via Android,” JE-Unisla, vol. 7, no. 1, hal. 21, 2022, doi: 10.30736/je-unisla.v7i1.772.
M. Devana, T. Dewi, N. L. Husni, P. Risma, dan Y. Oktarina, “Desain Robot Pengintai Segala Medan dengan Kendali Wireless PS2,” J. Appl. Smart Electr. Netw. Syst., vol. 2, no. 2, hal. 64–70, 2021, doi: 10.52158/jasens.v2i2.210.
A. R. Hakim, Nehru, dan Samratul Fuady. "Rancang Bangun Pengendalian Robot Mobil Dengan Wireless Joystick PS2 Menggunakan Modul Nrf24L01, J. Eng., vol. 3, no. 2, hal. 17-24, 2021.
How To Cite This :
Refbacks
- There are currently no refbacks.