Prototype Pengendali Hidup dan Mati Lampu Berbasis SMS Gateway
Abstract
At this time the control of the light switch in most homes is still controlled manually by pressing the on/off switch button. Lights in or around the house are often turned on first when traveling for a long time, because the homeowner cannot control the lights remotely. This results in an increase in the cost of electricity consumption. This paper presents a tool that can automatically control the on/off light switch remotely, using an SMS gateway and using an IDR sensor. The test tool uses four lamps, each lamp can operate automatically for parts that use SMS commands in the living room, bedroom and kitchen. For the terrace lights using the LDR sensor, at 6.30 the lights will turn off and at 18.30 the lights will turn on automatically, so they can save electricity use when the house is being lived by residents. These lights can be controlled remotely.
Keywords: Prototype, Automatic Switch, SMS Gateway, LDR Sensor
ABSTRAK. Pada saat ini pengendalian saklar lampu di rumah kebanyakan masih dikendalikan secara manual dengan menekan tombol saklar on/off. Lampu penerangan di dalam atau di sekitar rumah sering kali telah terlebih dahulu dinyalakan ketika akan bepergian untuk waktu yang lama, karena pemilik rumah tidak dapat mengendalikan lampu-lampu tersebut dari jarak jauh. Hal ini mangakibatkan meningkatnya biaya pemakaian listrik. Paper ini menyajikan sebuah alat yang secara otomatis dapat mengendalikan saklar on/off lampu dari jarak jauh, menggunakan SMS gateway dan penggunaan sensor lDR. Pengujian alat menggunakan empat buah lampu, masing-masing lampu dapat beroperasi secara otoamtis untuk bagian yang menggunakan perintah SMS pada ruang tamu, kamar dan dapur. Untuk bagian lampu teras menggunakan sensor LDR, pada jam 6.30 lampu akan mati dan jam 18.30 lampu akan menyala secara otoamtis, sehingga dapat menghemat penggunaan listrik ketika rumah sedang di tinggal oleh penghuni. Lampu-lampu tersebut dapat di kontrol dari jarak jauh.
Kata Kunci: Prototype, Saklar Otomatis, SMS Gateway, Sensor LDR
References
Triyanto A, Primadiyono Y. Pengembangan Lampu LED Alternatif sebagai Efisiensi Daya. Jurnal Teknik Elektro. 2015;7(2):86-87.
Sriyusielani NP. Perancangan Sistem Informasi Pemesanan Berbasis SMS Gateway Untuk Memperbaiki Informasi Persediaan (Studi Kasus: PT Indotirta Jaya Abadi Semarang). Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer. 2014;5(2):143-152.
Djuni H, Diafari IG, Agung IR, Pramaita N, Sugiri M. Pembuatan Prototype Sistem Pengendali Lampu Rumah dengan Perangkat Mobile Android. Jurnal Teknologi Elektro. 2015;14(2):22-26.
Artanto D. Interaksi Arduino dan LabVIEW. Jakarta: PT Elex Media Komputindo. 2012.
Hasanah H. Perkembangan Teknologi Komunikasi Seluler Global System For Mobile Communication (Gsm). JETC" Jurnal Elektronika Telekomunikasi & Computer". 2010;4(2):637-649.
Akmal A, Abimanyu K. Studi Pengaturan Relay Arus Lebih Dan Relay Hubung Tanah Penyulang Timor 4 Pada Gardu Induk Studi Kasus: Gardu Induk Dawuan. Infotronik: Jurnal Teknologi Informasi dan Elektronika. 2017; 2(1). 34-43
Mulyani I, Satria E, Supriatna AD. Pengembangan Short Message Service (SMS) Gateway Layanan Informasi Akademik di SMK YPPT Garut. Jurnal Algoritma. 2012;9(2):389-397.
Bahar, B., & Hanafi, A. Sistem Keamanan Kendaraan Bermotor Menggunakan GPS Berbasis SMS Gateway. Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem Informasi, 2018, 6(3), 1647-1654.
Sugiyono. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: CV. Alfabeta. 2015
[Ali Akmal, K. A. Studi Pengaturan Relay Arus Lebih Dan Relay Hubung Tanah Penyulang Timor 4 Pada Gardu Induk. Program Studi Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Sangga Buana YPKP.2017.
How To Cite This :
Refbacks
- There are currently no refbacks.