Usability Testing pada Sistem CBT Exampatra dengan Use Questionnaire (Studi Kasus: SMA N 1 Petang)

I Komang Suardiasa(1),I Putu Satwika(2*),A A Istri Ita Paramitha(3)
(1) STMIK Primakara
(2) STMIK Primakara
(3) STMIK Primakara
(*) Corresponding Author
DOI : 10.35889/jutisi.v10i3.706

Abstract

Abstrak. Terjadinya permasalahan teknis pada sistem Computer Base Test (CBT) Exampatra menuntut perlunya suatu bentuk evaluasi pada sistem yang telah berjalan untuk mengetahui tingkat kebergunaannya. Paper ini menyajikan analisis pada sistem Computer Base Test (CBT) Exampatra di SMA N 1 Petang untuk mengetahui tingkat usability sistem dan memberikan rekomendasi perbaikan kepada sekolah agar sistem berjalan dengan lancar. Proses Analisis menggunakan Model usability testing dengan use questionnaire dan wawancara untuk mendapatkan data yang dibutuhkan dalam memberikan rekomendasi. Sejumlah 258 siswa SMA N 1 Petang sebagai responden untuk memperoleh hasil pengukuran Usability yang dikategorikan dalam aspek yaitu Learnability, Memorability, Error, Efeciency, Satisfaction. Hasil analisis menghasilkan rekomendasi perbaikan terhadap sistem dan penunjang sistem, yaitu berkaitan dengan tampilan warna dan ikon, peningkatan kecepatan aksesbility pada jaringan internet, serta peningkatan spesifikasi teknis CPU.

Kata Kunci: Pengukuran Usability, Computer Base Test, Use Questionnaire

Abstrack. The technical problems found in the Exampatra Computer Base Test (CBT) system require the need for an evaluation form of the system that has been running to determine the level of usability. This paper presents an analysis of the Exampatra Computer Base Test (CBT) system at SMA N 1 Petang to determine the level of system usability and provide recommendations for improvements to the school so that the system runs smoothly. The analysis process uses a usability testing model with a use questionnaire and interviews to obtain the data needed to provide recommendations. A total of 258 students of SMA N 1 Malam as respondents to obtain the results of the Usability measurement which are categorized into aspects namely Learnability, Memorability, Error, Efficiency, Satisfaction. The results of the analysis produce recommendations for improvements to the system and system support, which are related to the display of colors and icons, increasing the speed of accessibility on the internet network, as well as increasing the technical specifications of the CPU.

Keywords: Usability Testing, Computer Base Test, Use Questionnaire

References


Widhiani D.A.P.A., Arthana I.K.R., Pradnyana I.M.A. Analisa User Experience Pada Sistem Informasi Akademik Universitas Pendidikan Ganesha Ditinjau dari Pengguna Mahasiswa, J. Pendidik. Teknol. dan Kejuru., 2018, 15(1): 92–102

Hadi, K. R., Az-Zahra, H. M., & Fanani, L. Analisis Dan Perbaikan Usability Aplikasi Mobile KAI Access Dengan Metode Usability Testing Dan Use Questionnaire. 2018, vol, 2548: 964X.

Fatah, D.A. Evaluasi Usability dan Perbaikan Desain Aplikasi Mobile Menggunakan Usability Testing dengan Pendekatan Human-Centered Design (HCD). Rekayasa, 2020, 13(2): 130143.

Hartawan, M.S. Analisa user interface untuk meningkatkan user experience menggunakan usability testing pada aplikasi android pemesanan test drive mobil. Jurnal Teknologi Informasi ESIT, 2019, 14(2): 46-52

Adinegoro, A. L.T., Rokhmawati, R.I., & Az-Zahra, H.M. Analisis Pengalaman Pengguna pada Website E-commerce Dengan Menggunakan Usability Testing dan User Experience Questionnaire (UEQ) (Studi pada Lazada. co. id, Blibli. com dan JD. id). Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer e-ISSN, 2018, 2548, 964X.

Utami, N. W., Arthana, I. K. R., & Darmawiguna, I. G. M. Evaluasi Usability Pada E-Learning Universitas Pendidikan Ganesha Dengan Metode Usability Testing. Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika: JANAPATI, 2020, 9(1): 107-118.

Febrianti, D. A., Wijoyo, S. H., & Az-Zahra, H. M. Evaluasi Usability Web UniPin dengan Menggunakan Metode Usability Testing. Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer e-ISSN, 2020, 2548, 964X.

Sabandar, V. P., & Santoso, H. B. Rekomendasi Perbaikan Desain Aplikasi Media Pembelajaran Berbasis Desktop dalam Bentuk Prototype untuk Statistika Dasar. Generation Journal, 2018, 2(2): 13-24.

Budiarti, R. P. N., Susanto, F. A., Kristianto, B., & Nerisafitra, P. Pengembangan Desain Interaktif 3D VR-Room Patient Menggunakan Unity 3D Engine Dan Evaluasi Usability Testing. J. Ilm. Inform, 2019, 4(2): 79-87.

[Herliana A., Rasyid P.M. Sistem Informasi Monitoring Pengembangan Software Pada Tahap,” J. Inform., 2016, 1: 41–50.

Retnoningsih E., Fauziah N.F. Usability Testing Aplikasi Rekomendasi Objek Wisata Di Provinsi Jawa Barat Berbasis Android Menggunakan USE Questionnaire, Bina Insa. ICT J., 2019, 6(2): 205–216.

Wedayanti N.L.P.A, Kadek N.A. W., Purnawan I.K.A. Evaluasi Aspek Usability pada Aplikasi Simalu Menggunakan Metode Usability Testing, J. Ilm. Merpati (Menara Penelit. Akad. Teknol. Informasi), 2019, 7(2): 113-124.

Firmansyah R. Usability Testing Dengan Use Questionnaire Pada Aplikasi Sipolin Provinsi Jawa Barat, Swabumi, 2018, 6(1): 1–7.

Abiwardani, H., Hanggara, B. T., & Prakoso, B. S. Evaluasi Usability Aplikasi Usaha Laundry Berbasis Web Menggunakan Metode Usability Testing (Studi Kasus: Aplikasi Smartlink Bos). Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer e-ISSN, 2020, 2548: 964X.

Supriyatna, A. Penerapan Usability Testing Untuk Pengukuran Tingkat Kebergunaan Web Media of Knowledge. Teknois: Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi dan Sains, 2019, 8(1): 116.


The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Full Text: PDF

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.