Sistem Informasi Bimbingan Belajar Pada Go Smart Banjarbaru Berbasis Web
Abstract
ABSTRAK
Masalah Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi komunikasi semakin maju terutama di bidang komputerisasi.Diberbagai segala bidang hampir semua membutuhkan teknologi telekomunikasi dan informatika untuk mempermudah suatu pekerjaan yang berkaitan dalam dunia IT.Hal ini merupakan suatu keuntungan bagi semua perusahaan dalam aspek segala bidang terutama bagi instansi-instansi atau lembaga-lembaga yang sudah berkembang baik itu perusahaan-perusahaan milik negara maupun swasta.
Saat ini di Go Smart Banjarbaru dalam mengelola data siswa masih sederhana yaitu dengan pencatatan menggunakan buku (ditulis secara manual) dalam bentuk kertas-kertas yang mudah rusak dan tidak dapat digunakan lagi, selain itu kurangnya integrasi data, resiko kesalahan pun kadang terjadi dikarenakan kurang ketelitian dalam pencatatan dan lambatnya proses pencarian data dan kurangnya informasi pada media internet.
Dalam hal ini, maka demi peningkatan pelayanan dan pengelolaan manajemen data sudah sepantasnya dibuat Sistem Informasi Bimbingan Belajar pada Go Smart Banjarbaru Berbasis Web yang akan diterapkan pada Go Smart Banjarbaru yang berfungsi sebagai media peyimpanan data, sehingga penyimpanan data dan informasi tidak membutuhkan ruang yang besar lagi. Pembuatan sistem informasi ini bertujuan untuk dapat memberikan kemudahan bagi user dan admin Go Smart Banjarbaru dalam mengakses data dan mengelola informasi yang diperlukan.
Kata Kunci: Sistem Informasi, Bimbingan Belajar, Berbasis Web
ABSTRACT
Problem The development of science and technology more advanced communications, especially in the field of computerization. In various all areas almost all require telecommunications and information technology to facilitate a work related to the IT world. This is an advantage for all companies in all aspects of the field, especially for the agency or institution that has developed both the state and private companies.
Currently at Go Smart Banjarbaru manage student data is still as simple as recording using a book (written manually) in the form of papers that are easily damaged and can not be used anymore, besides the lack of integration of data, the risk of error is sometimes happens because of lack of rigor in the recording and the slow process of collecting data and the lack of information on the internet media.
In this case, then in order to improve services and management of data management rightly made Information Systems Tutoring at Go Smart Banjarbaru Based Web that will be applied to Go Smart Banjarbaru which serves as a medium for data storage, so the storage of data and information does not require a large space again , Making this information system aims to make it easy for the user and admin Go Smart Banjarbaru in data access and manage the information that is required.
Keywords: Information Systems, Tutoring , Web Based.
References
Sutabri, T. (2012). Analisis Sistem Informasi. Jakarta: CV. Andi Offset.
Mayasari, M. S. (2015). Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Penyewaan Kaset (CD) Pada Rental Kaset Akin Tanjung Pendam. Jurnal SIMETRIS, 6(1).pp 47-56.
Kuncoro, D. W. (2015). Analisis Dan Perancangan Sistem Kasir Dan Pendataan Stok Barang. Journal Speed-Sentra Penelitian Engineering dan Edukasi,7(1).pp 40-46.
Abidah, S., Amalia, R., & Kirana, E. C. (2015). Desain Sistem Informasi Pemasaran Perumahan Pada PT. Griya Rolanda Mandiri Berbasis Web. PROGRESIF, 10(2). pp1025-1034
Raning, A. F., & Fitriyadi, F. (2015). Sistem Informasi Penjualan Kayu Pada UD Karya Bakti Berbasis Web. JUTISI, 3(3).pp 617-624
Hardianti, S., & Yudhihartanti, Y. (2016). Model Aplikasi E-Voting Berbasis WEB Pada Pemilihan Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa. JUTISI, 4(2).pp 735-44.
How To Cite This :
Refbacks
- There are currently no refbacks.