Penerapan Metode Weighted Product Pada Proses Penentuan Pemenang Fashion Show

Radian Noer(1),Yulia Yudhihartanti(2*),Muslihudin Muslihudin(3)
(1) STMIK Banjarbaru
(2) STMIK Banjarbaru
(3) STMIK Banjarbaru
(*) Corresponding Author
DOI : 10.35889/jutisi.v4i3.101

Abstract

Selama ini pemilihan pemenang fashion show hanya menjumlahkan nilai dari semua kriteria yang telah ditentukan, tanpa melihat kriteria satu dengan kriteria lainnya. Padahal dari semua kriteria tersebut ada yang bernilai sangat penting dan kurang penting, hal ini menyebabkan penilaian kurang objektif, dikarenakan dalam penilaian tersebut belum menggunakan bobot kriteria yang pasti serta tidak adanya suatu sistem yang dapat menunjang penggunaan bobot tersebut untuk menghasilkan hasil yang tepat.

Pendekatan yang diambil untuk menyelesaikan permasalahan ini adalah dengan menggunakan metode Weighted Product. Yaitu dengan cara perkalian untuk menghubungkan rating atribut, dimana rating setiap atribut harus dipangkatkan dulu dengan bobot atribut yang bersangkutan.

Kesimpulan dari 24 data permasalahan yang di uji menggunakan perbandingan pretest dan posttest memiliki akurasi sebesar 37,5%.

Kata Kunci : Fashion Show, Weighted Product, Model

References


Yusuf, F., Darmawan, E., & Friatna, F. (2012). Implementasi Metode Weighted Product Pada Sistem Pendukung Keputusan untuk Menentukan Penjurusan di Sekolah Menengah Atas.

Litha Astriana A., A. A. (2010). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Penerima JAMKESMAS Menggunakan Metode Weighted Product.

Kusumadewi, S., Hartati, S., Harjoko, A., & Wardoyo, R. (2006). Fuzzy Multi-Attribute Decision Making (Fuzzy MADM). Yogyakarta: Graha Ilmu.

ajizai. (2012). Mengenal Apa Itu Fashion Show.


The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Full Text: PDF

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.