Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Ikan Nila Menggunakan Dempster Shafer Berbasis Web

Eka Yusnita(1),Hugo Aprilianto(2*)
(1) STMIK Banjarbaru
(2) STMIK Banjarbaru
(*) Corresponding Author
DOI : 10.35889/jutisi.v4i2.99

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem pakar guna mendiagnosa penyakit Ikan Nila menggunakan Metode Dempster Shafer, dengan memperhatikan gejala-gejala yang dialami oleh tanaman. Penyakit yang akan dibahas terdiri dari 8 jenis, yaitu : Trichodina, Epistylis, Aeromonas Hydrophila, Streptococcus, Dactylogyrus, Gyrodactylus, Pseudomonas, Achlya. Implementasi sistem ini berbasiskan website.

Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode Dempster Shafer merupakan metode yang digunakan untuk mendiagnosa penyakit ikan nila dengan gejala-gejala yang sudah yang diberikan nilai gejala. Dimana nilai gejala didapatkan dari pakar.

Berdasarkan hasil uji pretest keakuratan dalam  mendiagnosa adalah sebesar 58% sedangkan setelah menggunakan sistem (posttest) hasil keakurasian dalam mendiagnosa adalah sebesar 100%.

Kata kunci : Sistem Pakar, Dempster Shafer, Ikan Nila

References


Balai Budidaya Air Tawar Mandiangin, (2013). Laporan Evaluasi Hasil Monitoring Kesehatan Ikan dan Lingkungan Tahun Anggaran. Mandiangin.

Aprilia Sulistyohati, Taufiq Hidayat. Aplikasi Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Ginjal dengan Metode Dempster Shafer. 2008. 1907-5022: E1-E2.

Elyza Gustri Wahyuni, Widodo Prijodiprojo. Prototype Sistem Pakar untuk Mendeteksi Tingkat Resiko Penyakit Jantung Koroner dengan Metode DempsterShafer (Studi Kasus: RS. PKU Muhammadiyah Yogyakarta). 2013:7(2):133-14.

Indra, M. L. (2013). Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Paru Menggunakan Metode Dempster Shafer . Banjarbaru: STMIK BANJARBARU.

Beniyanto, Ardhi. (2011). Dempster – Shafer Theory

Sri Kusumadewi, (2003). Artificial Intellegence (Teknik dan Aplikasinya). Yogyakarta; Penerbit Graha Ilmu.


The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Full Text: PDF

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.