Implementasi Algoritma Certainty Factor Dalam Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Penyakit Kulit Pada Kucing

Parlia Romadiana(1),Ade Septryanti(2*),Lili Indah Sari(3)
(1) ISB Atma Luhur
(2) ISB Atma Luhur
(3) ISB Atma Luhur
(*) Corresponding Author
DOI : 10.35889/jutisi.v10i3.724

Abstract

Abstrak. Kesehatan pada hewan peliharaan khsusunya Kucing perlu diperhatikan agar terhindar dari berbagai jenis penyakit, seperti penyakit iritasi pada kulit Kucing. Tujuan dari penelitian ini membuat aplikasi Sistem Pakar yang dapat membantu orang awam melakukan penanganan awal penyakit kulit pada Kucing berdasarkan gejala yang ditemui. Sistem aplikasi mendiagnosa penyakit kulit pada Kucing dengan menggunakan algoritma Certainty Factor (CF). Terdapat 23 gejalan yang menjadi dasar penalaran pada algoritma CF untuk menentukan jenis penyakit kulit pada Kucing. Hasil uji terhadap 2 sampel penyakit pada Kucing menunjukkan aplikasi sistem pakar yang dikembangkan dapat digunakan untuk mendiagnosa penyakit Ring Worm dengan tingkat kepercayaan 87,20% dan penyakit Scabies dengan tingkat kepercayaan 90,78%.

Kata kunci: Penyakit kulit, Certainty Factor, Sistem Pakar, Kucing

Abstract. The health of pets, especially cats, needs to be considered in order to avoid various types of diseases, such as irritating diseases on the cat's skin. The purpose of this study is to create an Expert System application that can help ordinary people carry out initial treatment of skin diseases in cats based on the symptoms encountered. The application system diagnoses skin diseases in cats using the Certainty Factor (CF) algorithm. There are 23 symptoms that form the basis of reasoning in the CF algorithm to determine the type of skin disease in cats. The results of the test on 2 samples of disease in cats showed that the expert system application developed could be used to diagnose Ring Worm disease with a confidence level of 87.20% and Scabies disease with a confidence level of 90.78%.
Keywords: Skin disease, Certainty Factor, Expert System, Cats


 

References


Alita, D., Priyanta, S., & Rokhman, N. Analysis of Emoticon and Sarcasm Effect on Sentiment Analysis of Indonesian Language on Twitter. Journal of Information Systems Engineering and Business Intelligence, 2019, 5(2): 100-109.

Alim, S., Lestari, P. P., & Rusliyawati, R. Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Tanaman Kakao Menggunakan Metode Certainty Factor Pada Kelompok Tani Pt Olam Indonesia (Cocoa) Cabang Lampung. Jurnal Data Mining Dan Sistem Informasi, 2020, 1(1): 26-31.

Ramadhan, R., Astuti, I. F., & Cahyadi, D. Sistem Pakar Diagnosis Penyakit Kulit Pada Kucing Persia Menggunakan Metode Certainty Factor. In Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi), 2017, 2(1): 263-269

Bahar, B., & Syahrin, R. Model Aplikasi Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Penyakit Gastrointestinal Dengan Theorema Bayes. Jutisi: Jurnal Ilmiah Teknik Informatika dan Sistem Informasi, 2018; 7(1): 1-10.

Efrianto, R. D., & Fajrin, A. A. Sistem Pakar Identifikasi Kerusakan Motor Kawasaki Ninja 250 Cc Dengan Metode Forward Channing Berbasis Android. Computer and Science Industrial Engineering (COMASIE), 2019, 1(01): 62-71.

Sembiring, A., & Gunaryati, A. Sistem Pakar Berbasis Mobile Untuk Diagnosis Penyakit Ginjal Menggunakan Metode Forward Chaining. JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika), 2021, 6(1): 139-148.

Hartono, F. C., & Fitriyadi, F. Sistem Pakar Diagnosa Alergi Pada Anak Menggunakan Certainty Factor. Progresif: Jurnal Ilmiah Komputer, 2019; 14(1): 55-66

Sihotang, H. T. Sistem pakar mendiagnosa penyakit kolesterol pada remaja dengan metode certainty factor (Cf) berbasis web. Jurnal Mantik Penusa, 2014, 15(1): 16-23

Efendi DM. Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Kulit Wajah Dengan Metode Certainty Factor Pada Klinik Skin Rachel. J Inf dan Komput. 2020, 8(1):59–68.

Riandari, F. Sistem Pakar Mendiagnosa Penyakit Kulit Wajah Menggunakan Metode Certainty Factor. Jurnal Mantik Penusa, 2017, 1(2): 85-89

Santi IH, Andari B. Sistem Pakar Untuk Mengidentifikasi Jenis Kulit Wajah dengan Metode Certainty Factor. Intensif J Ilm Penelit dan Penerapan Teknol Sist Inf. 2019, 3(2):159-177

Sastypratiwi H, Suharjono, Tursina. Implementasi Metode Certainty Factor Dalam Mendiagnosa Penyakit Kulit. J Sist dan Teknol Inf ,2016, 4(1):1–5

Aniago DPC, Sumijan S, Santony J. Akurasi dalam Mendeteksi Penyakit Kulit Menular menggunakan gabungan Metode Forward Chaining dengan Certainty Factor. J Teknol Dan Sist Inf Bisnis. 2020, 2(2):200–210.

Perangin-angin RS, Sagala JR, Sistem Pakar Penyakit Kulit Menggunakan Metode CF. J. Unprintdn, 2021, 4:559–566.

Kumarahadi YK, Arifin MZ, Pambudi S, Prabowo T, Kusrini K. Sistem Pakar Identifikasi Jenis Kulit Wajah Dengan Metode Certainty Factor. J Teknol Inf dan Komun. 2020, 8(1):21–27.

Utari, S., Yudatama, U., & Pujiarto, B. Media Konsultasi Penyakit Kulit Pada Balita Menggunakan Metode Certainty Factor. Jurnal Komtika (Komputasi dan Informatika), 2019, 3(1): 10-17.


The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Full Text: PDF

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.