Analisis Kualitas Website E-Learning Menggunakan Karakteristik Standar ISO/IEC 25010:2011

Fajar Hikmal Gunawan(1*),Asriyanik Asriyanik(2),Winda Apriandari(3)
(1) Universitas Muhammadiyah Sukabumi
(2) Universitas Muhammadiyah Sukabumi
(3) Universitas Muhammadiyah Sukabumi
(*) Corresponding Author
DOI : 10.35889/jutisi.v10i2.661

Abstract

One of the factors that must be considered to support the success of a software is quality. Software quality can be evaluated by certain methods and used as a recommendation to be developed so that the quality of a software is maintained. This paper aims to analyze the quality of e-learning software using 8 characteristics that are included in the dimensions of software quality products from the ISO/IEC 25010 standard, which consist of functional suitability, performance efficiency, compatibility, usability, reliability, security, maintainability and portability. The results obtained after doing the calculations are the average value of the percentage of eligibility reaching 64.351% with the interpretation of "Good" which means that this e-learning software has met the quality measured using the characteristics contained in the ISO/IEC 25010 model and needs to be maintained and there are also some components that need to be improved quality.

Keywords: e-learning, evaluation, ISO/IEC 25010, software quality.

 

ABSTRAK. Salah satu faktor yang harus diperhatikan untuk menunjang keberhasilan operasi sebuah perangkat lunak adalah kualitas. Kualitas perangkat lunak dapat dievaluasi dengan metode tertentu dan dijadikan sebuah rekomendasi untuk dikembangkan agar kualitas sebuah perangkat lunak tetap terjaga. Paper ini bertujuan untuk melakukan analisis terhadap kualitas perangkat lunak e-learning dengan menggunakan 8 karakteristik yang termasuk ke dalam dimensi produk kualitas perangkat lunak dari standar ISO/IEC 25010 yaitu terdiri dari fungsionalitas kesesuian, efisiensi kinerja, kesesuaian, kegunaan, keandalan, keamanan, pemeliharaan dan portabilitas. Hasil yang didapat setelah melakukan perhitungan adalah nilai rata-rata persentase kelayakan mencapai 64,351% dengan interpretasi “Layak” yang artinya perangkat lunak e-learning ini sudah memenuhi kualitas yang diukur menggunakan karakteristik yang terdapat pada model ISO/IEC 25010 dan perlu dipertahankan dan juga terdapat beberapa komponen yang perlu ditingkatkan kualitasnya.

Kata kunci:  e-learning, evaluasi, ISO/IEC 25010, kualitas perangakat lunak.

References


Sujiwo, D. A. C., & A'yun, Q. Pengaruh Pemanfaatan E-learning Terhadap Motivasi Belajar Mahasiswa. JUSTINDO (Jurnal Sistem dan Teknologi Informasi Indonesia), 2020, 5(2): 5359.

Rosa S, Shalahuddin M. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika Bandung, 2013.

Kurniawan, A., Kom, D. A. M., & Si, L. A. M. M. ANALISIS KUALITAS SISITEM INFORMASI AKADEMIK MOBILE MENGGUNAKAN ISO 25010 (STUDI KASUS: UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JEMBER), 2020

Institute of Electrical and Electronics Engineers, “IEEE Standard Glossary of Software Engineering Technology,” 1990.

Dako, R. D., & Ridwan, W. Pengujian karakteristik Functional Suitability dan Performance Efficiency tesadaptif. net. Jambura Journal of Electrical and Electronics Engineering, 2021, 3(2): 66-71.

International Organization for Standardization and International Electrotechnical Commission, “ISO/IEC 25010. Systems and software engineering – Systems and software Quality Requirements and Evaluation (SQuaRE) – Systems and software quality models,” 2011.

Wicaksono, H. Audit Kualitas Software ERP Axapta Menggunakan Standard ISO 9126. Bina Insani ICT Journal, 2016, 3(1): 107-121.

[Wulandari, R., & Widhyanty, W. Analisis Kesuksesan Knowledge Sharing System Manajemen Proyek dengan Menggunakan Model ISO 9126. Prosiding SISFOTEK, 2019, 3(1): 114-121.

Waluyo, R., Dianingrum, M., & Dewi, G. D. Pengukuran Kualitas Sistem Informasi Pelayanan Pasien Pada Klinik Xyz Menggunakan Iso 9126. Probisnis, 2018, 11(1): 1-12

Alamsyah, S. Analisis Kualitas Dan Penerapan Software Quality Assurance Pada Website Lembaga Kursus Menggunakan Model Iso 9126. Prosiding SeNTIK, 2019, 3(1).

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif. Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta, 2015.

Noviani, N., Herdiansyah, M. I., & Diana, D. Analisis Kualitas Perangkat Lunak Penilaian Kurikulum 2013 Menggunakan Standar ISO/IEC 9126-1: 2001. Jurnal Pengembangan Sistem Informasi dan Informatika, 2020, 1(1): 34-49.

Noor J. Metodologi Penelitian. Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2011.

Sari, T. N. (2016). Analisis kualitas dan pengembangan sistem informasi akademik berbasis web menggunakan standard iso 9126. JIKO (Jurnal Informatika dan Komputer), 2016, 1(1): 1-7


The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Full Text: PDF

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.