DAMPAK MODEL PEMBELAJARAN ONLINE MENGGUNAKAN MOODLE UNTUK MATA KULIAH DESAIN GRAFIS di ERA COVID-19

Heni Jusuf(1*)
(1) Universitas Nasional
(*) Corresponding Author
DOI : 10.35889/jutisi.v10i1.581

Abstract

Abstrak. Mata kuliah Desain Grafis merupakan salah satu keterampilan yang penting untuk dimiliki oleh mahasiswa program studi Pariwisata, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Nasional. Mata kuliah desain grafis selama ini dilaksanakan di ruang laboratorium komputer, bentuk pembelajarannya berupa tutorial membuat sebuah objek desain, hasil akhir dari mata kuliah ini adalah mahasiswa mampu membuat karya desain grafis berdasarkan kreativitas dan daya seni dari masing-masing mahasiswa. Kebutuhan akan strategi pembelajaran baru di era pandemic covid-19 untuk mata kuliah desain grafis menjadi salah satu isu dalam pendidikan tinggi. Tujuan dari penelitian ini adalah melakukan Intervensi untuk membantu mahasiswa dalam mata kuliah desain grafis. Mahasiswa diharapkan tidak hanya mampu mengikuti langkah-langkah dasar dari aplikasi desain grafis, namun juga mampu membuat sebuah karya desian yang kreatif. Salah satu intervensi yang bisa dilakukan dosen adalah dengan mendesain pembelajaran mata kuliah desain grafis menjadi pembelajaran online dan pembelajaran online collaborative. Hasil belajar model pembelajaran online dengan kolaboratif memberikan hasil 16.24% lebih baik dari kelompok online reguler, dan 96,97% dari kelompok kolaboratif dinyatakan kompeten, sedangkan kelompok online reguler 91,89% dinyatakan kompeten. Kata kunci: Covid-19, Online learning, Desain grafis, Online collaborative

Abstract. Graphic Design courses are one of the important skills for students of the Tourism study program, Faculty of Economics and Business, National University. Graphic design courses have been carried out in computer laboratory rooms, the form of learning is in the form of tutorials to make a design object, the final result of this course is that students are able to make graphic design work based on the creativity and artistic power of each student. The need for new learning strategies in the Covid-19 pandemic era for graphic design courses is one of the issues in higher education. The purpose of this study is to conduct interventions to assist students in graphic design courses. Students are expected not only to be able to follow the basic steps of a graphic design application, but also to be able to create a creative design work. One of the interventions that lecturers can do is to design graphic design course learning into online learning and collaborative online learning. The learning outcomes of the collaborative online learning model gave 16.24% better results than the regular online group, and 96.97% of the collaborative group were declared competent, while the regular online group 91.89% were declared competent. Keywords: Covid-19, Online learning, Graphic design, Online collaborative

References


Jusuf H, Sobari A, Fathoni M. Pengaruh Pembelajaran Jarak Jauh Bagi Siswa di Era Covid19. J Kaji Ilm. 2020;1(1):15–24.

Suparman MA. Desain Istruksional Modern. 4th ed. Sallama NI, editor. Jakarta: Erlangga; 2014.

[Chaeruman UA. Panduan Memilih dan Menentukan Setting Belajar Dalam Merancang Pembelajaran Blended. 2019.

Brown A, Green T, Orey M, Jones SA, Branch RM. Educational Media and Technology Yearbook [Internet]. Vol. 36. 2012. 67–80 p. Available from: http://www.springerlink.com/ content/hl84307018838110/

Smaldino SE, Lowther DL, Russel JD. Instructional technology and media for learning. Boston: Pearson; 2015.

Watnaya A kusnayat, Muiz M hifzul, Nani Sumarni, Mansyur A salim, Zaqiah Q yulianti. Pengaruh Teknologi Pembelajaran Kuliah Online Di Era Covid-19 Dan Dampaknya Terhadap Mental Mahasiswa. EduTeach J Edukasi dan Teknol Pembelajaran. 2020;1(2):153–65.

Khamaludin K, Islam U, Yusuf S, Juhara S, Islam U, Yusuf S. Analisis Kepuasan Mahasiswa Fakultas Teknik Terhadap Kinerja Pembelajaran Online. 2020;(December):3–7.

Winata IK. Konsentrasi dan Motivasi Belajar Siswa terhadap Pembelajaran Online Selama Masa Pandemi Covid-19. J Komun Pendidik. 2021;5(1):13.

Nurmala M., T. Wibowo AR. Tingkat Stres Mahasiswa Dalam Pembelajaran Online Pada Masa Pandemi Covid-19. J Penelit Bimbing dan Konseling. 2020; 5(2): 13–23.

Hendriyani Y, Effendi H. Persepsi mahasiswa terhadap penggunaan e-learning dalam pembelajaran bahasa pemograman di Fakultas Teknik UNP. J Teknol Inf dan Pendidik. 2015; 8(1): 48–58.

Khaerudin. Model Pembelajaran Blended Learning Berbasis Pendekatan Konstruktivistik pada matakuliah Evaluasi Hasil Belajar. Teknol Pendidik. 2011; 13(2): 114–24.

[Coll C, Rochera MJ, De Gispert I. Supporting online collaborative learning in small groups: Teacher feedback on learning content, academic task and social participation. Comput Educ [Internet]. 2014;75:53–64. Available from: http://dx.doi.org/10.1016/ j.compedu.2014.01.015

Kahn P, Everington L, Kelm K, Reid I, Watkins F. Understanding student engagement in online learning environments : the role of reflexivity. Educ Technol Res Dev. 2017; 65(1): 203–18.

[Iptihani H, Lutfi S. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Murder terhadap Keaktifan dan Hasil Belajar Desain Grafis. EDUMATIC J Pendidik Inform. 2019; 3(2): 61– 7.

Hidayatulloh AL, Sutikno TA, Wirawan IM. Perbedaan hasil belajar dasar desain grafis dengan menerapkan model pembelajaran CLB berbantuan animasi dibandingkan model pembelajaran CBL berbanuan web pada siswa kelas X di SMK Islam Batu. 2015; 24(September): 142–8.

[Dafrizal J. Pengembangan model pembelajaran Kolaboratif Berbasis situs Jejaring Sosial. Cakrawala Pendidik. 2012; XXXI(3): 409–23.

[Purnamawati, Jaya H. Pengembangan model pembelajaran kolaboratif melalui pendekatan CSCL (computer supported collaborative learning) pada fakultas teknik universitas negeri makasar. J Media Komun Pendidik Teknol Dan Kejuru. 2016; 3(1): 167– 85.

Sulistyawati N, Zuchdi D. Implementasi Teknik Pembelajaran Kolaboratif Dengan Variasi Media Untuk Peningkatan Hasil Belajar Di Smpn 2 Kalijambe. Harmon Sos J Pendidik IPS. 2016; 3(1): 50–61.

Davis IK. Pengelolaan Belajar. Jakarta: Rajawali; 1991.

Thomas M. Digital Education: Opportunities for Social Collaboration. 2011; 282. Available from: https://books.google.com/books?hl=en&lr=&id=pXDHAAAAQBAJ &pgis=1

Belawati T. Pembelajaran Online. Tangerang: Universitas Terbuka; 2019.

Merrill D. Component Display Theory [Internet]. Available from: http://www.instructionaldesign.org/theories/component-display/


The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Full Text: PDF

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.