Analisis Dan Evaluasi Tata Kelola Teknologi Informasi USSI Software Menggunakan Framework COBIT 5 Pada PT. BPR Naga

I Gede Yoga Shamgita(1*),I Gusti Lanang Agung Raditya(2),I Gede Juliana Eka Putra(3)
(1) STMIK Primakara
(2) STMIK Primakara
(3) STMIK Primakara
(*) Corresponding Author
DOI : 10.35889/jutisi.v9i1.440

Abstract

ABSTRAK. Sistem Informasi teknologi USSI yang diterapkan oleh PT. BPR NAGA belum berjalan secara optimal, masih banyak masalah yang terjadi, seperti: secara tiba-tiba melambat dan tidak merespon hal ini disebabkan karena penggunaan USSI dilakukan secara bersamaan oleh 7 client, Admin belum bisa menangani masalah error pada USSI, dan Keamanan sistem masih belum aman dari serangan virus dan pihak luar. Mengatasi masalah tersebut perlu dilakukan evaluasi dan audit untuk mengetahui tingkat kematangan teknologi informasi yang berlangsung di PT. BPR NAGA untuk dapat diberikan rekomendasi perbaikan agar bisa diterapkan pada sistem USSI. Metode yang digunakan yaitu metode kuantitatif dan metode kualitatif, dengan pengambilan data melalui survey, studi dokumen dan wawancara. Penelitian ini menggunakan kerangka kerja COBIT 5 yang berfokus kepada beberapa domain yaitu, BAI 4, APO 7, DSS 5, dan MEA 1. Hasil dari penelitian menunjukan rata–rata tingkat kematangan tata kelola TI di PT. BPR NAGA saat ini berada pada level 2 (managed) kemudian dibandingkan dengan hasil tingkat kematangan yang diharapkan yaitu level 5 (optimizing) dari hasil perbandingan tersebut didapatkan tingkat kesenjangan yang selanjutnya digunakan untuk merumuskan rekomendasi perbaikan. Kata kunci: Tingkat Kematangan, Tata KelolIa Teknologi Informasi, COBIT 5, USSI Software

ABSTRACT. USSI Information System technology implemented by PT. BPR NAGA has not run optimally, there are still many problems that occur, such as: suddenly slowing down and not responding this is due to the use of USSI carried out simultaneously by 7 clients, the Admin has not been able to handle errors with USSI, and system security is still not safe from virus attacks and outsiders. Overcoming this problem needs to be evaluated and audited to determine the level of information technology maturity that is taking place at PT. BPR NAGA can be given recommendations for improvement so that it can be applied to the USSI system. The method used is quantitative methods and qualitative methods, with data collection through surveys, document studies and interviews. This study uses the COBIT 5 framework that focuses on several domains, namely, BAI 4, APO 7, DSS 5, and MEA 1. The results of the study show the average level of maturity of IT governance at PT. BPR NAGA is currently at level 2 (managed) and then compared to the expected maturity level that is level 5 (optimizing) from the comparison results, the gap level is then used to formulate recommendations for improvement. Keywords: Maturity Level, Information Technology Management, COBIT 5, USSI Software

References


Hakim, A., Saragih, H., & Suharto, A. Evaluasi Tata Kelola Teknologi Informasi Dengan Framwork COBIT. 5 Di Kementerian ESDM. Jurnal Sistem Informasi. 2014; 10(2): 108117.

Anas, S., Winarno, W. W., & Al Fatta, H. Evaluasi tata kelola teknologi informasi akademik Stmik dipanegara makassar. Jurnal Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat UNSIQ. 2017; 4(1): 28-33.

Marzuki, K., Setyanto, A., & Nasiri, A. Audit Tata Kelola Teknologi Informasi Menggunakan Cobit 4.1 Domain Monitoring Evaluasi Pada Perguruan Tinggi Swasta. In Proceeding Seminar Nasional Sistem Informasi dan Teknologi Informasi, 2018; 1(1): 412-416

Sihotang, H. T. Penerapan Tata Kelola Teknologi Informasi Dengan Menggunakan Cobit Framework 4.1 Studi Kasus Pada PT. Perkebunan Nusantara III Medan (Persero). Jurnal Mantik Penusa. 2015; 17(1): 1-7.

Mufti, R. G., & Mursityo, Y. T. Evaluasi Tata Kelola Sistem Keamanan Teknologi Informasi Menggunakan Framework COBIT 5 Fokus Proses APO13 dan DSS05 (Studi Pada PT Martina Berto Tbk). Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer. 2017; 1(12}: 1622-1631

Hakim, A., Saragih, H., & Suharto, A. Evaluasi Tata Kelola Teknologi Informasi Dengan Framwork COBIT. 5 Di Kementerian ESDM. Jurnal Sistem Informasi. 2014; 10(2): 108117.

Hilmawan, H., Nurhayati, O. D., & Windasari, I. P. (2015). Analisis Tata Kelola Teknologi Informasi menggunakan Kerangka Kerja COBIT 5 pada AMIK JTC Semarang. Jurnal Teknologi dan Sistem Komputer, 3(2), 247-252.

Agoan, T. S., Wowor, H. F., & Karouw, S. Analisa Tingkat Kematangan Teknologi Informasi Pada Dinas Komunikasi Dan Informatika Kota Manado Menggunakan Framework COBIT 5 Domain Evaluate, Deirect, Monitor (EDM) dan Deliver, Service, and Support (DSS). Jurnal Teknik Informatika. 2017; 10(1): 1-9

Purwanto, A. W., Dabarsyah, B., & Fakhrurroja, H. Penyusunan Tata Kelola Teknologi Informasi Bagi Pemerintah Daerah Menggunakan Framework Cobit 5 (Studi Kasus: Kabupaten Cilacap). Jurnal Penelitian Pos dan Informatika. 2013; 3(2): 189-203.

Zhafarina, V., & Wibowo, S. Evaluasi Sistem E-Goverment Berdasarkan Cobit 5 Dengan Domain MEA01 Pada Badan Kepegawaian Daerah Kota Semarang. JOINS (Journal of Information System). 2016; 1(2): 128-139.

Sugiyono. Metode Penelitian Bisnis (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta, 2009.

Sindy Y. Raditya L. Analisis Dan Evaluasi Tata Kelola Teknologi Informasi Menggunakan Cobit 5 Pada Rsud Mangusada Kabupaten Badung. Sistem Informasi Manajemen Informatika dan Komputer. 2016; 6(4): 28-31.


The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Full Text: PDF

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.