Aplikasi Pemilihan Gitar Listrik Menggunakan Metode Simple Additive Weighting

Soegiarto Soegiarto(1*),M. Abduh(2)
(1) STMIK Banjarbaru
(2) STMIK Banjarbaru
(*) Corresponding Author
DOI : 10.35889/jutisi.v3i1.10

Abstract

Dunia musik saat ini sangat berkembang pesat dan tidak lepas dari banyaknya teknologi yang dikembangkan kedalam aplikasi sistem permusikan untuk memilih alat musik yang dibutuhkan khususnya gitar listrik. Sistem ini dibangun untuk memberikan kemudahan dalam memilih gitar listrik berdasarkan kriteria yang dibutuhkan kepada pengguna dengan menggunakan metode SAW (Simple Additive Weight) , karena metode ini mampu membantu dalam mengambil keputusan pada
permasalahan multi-kriteria, yang juga sering digunakan untuk menilai dengan perbandingan bobot. Dengan metode SAW mempunyai kelebihan menentukan nilai bobot setiap atribut, kemudian dilanjutkan dengan proses perankingan yang akan menyeleksi alternative dan penilaian akan
lebih akurat karena didasarkan pada nilai kriteria dan bobot preferensi yang sudah ditentukan. Kata Kunci : Sistem Pendukung Keputusan (SPK), Metode SAW (Simple Additive Weight), Pemilihan Gitar Listrik

Kata Kunci : Sistem Rekomendasi, Pemilihan Gitar, Simple Additive Weight

References


Kusumadewi Sri. (2006). Multi-Attribute Decision Making (FUZZY MADM). Yogyakarta: Graha Ilmu.

Eniyati, S. (Juli 2011). Perancangan Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan untuk Penerimaan Beasiswa dengan Metode SAW, jurnal Informatika, Vol 6 No.2. Hal.: 171 -178.

Lestari, W. O. (2008). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Karyawan Terbaik Berdasarkan Penilaian Kinerja mengunakan Motode TOPSIS. Surabaya

Kusrini. (2007). Konsep dan Aplikasi Penunjang Keputusan. Yogyakarta: Andi Publisher.

Turban. (2005). Decision Support Systems and Intelligent Systems (Sistem Pendukung Keputusan dan Sistem Cerdas) Jilid 1. Yogyakarta: Andi Offset

Kusrini. (2007). Konsep dan Aplikasi Penunjang Keputusan. Yogyakarta: Andi Offset


The PDF file you selected should load here if your Web browser has a PDF reader plug-in installed (for example, a recent version of Adobe Acrobat Reader).

If you would like more information about how to print, save, and work with PDFs, Highwire Press provides a helpful Frequently Asked Questions about PDFs.

Alternatively, you can download the PDF file directly to your computer, from where it can be opened using a PDF reader. To download the PDF, click the Download link above.

Fullscreen Fullscreen Off

Full Text: PDF

How To Cite This :

Refbacks

  • There are currently no refbacks.